Kisah Islami

  • 01 Jan, 1970

An Nu’man bin Muqarrin Al Muzani Bagian 1

“Iman Memiliki Rumah, Kemunafikan juga Memiliki Rumah. Sedangkang Rumah Bani Muqarrin termasuk Salah Satu Rumah Iman” (Abdullah bin Mas’ud) Kabilah Muzainah membuat perumahan bagi penduduknya berde...

Read More
  • 01 Jan, 1970

An Nu’man bin Muqarrin Al Muzani Bagian 2

Jika kalian tidak mau masuk ke dalam Islam, kami akan mengambil jizyah (upeti) dari kalian dan kami akan memberikan perlindungan untuk kalian. Jika kalian tidak mau membayar jizyah, maka kami akan mem...

Read More
  • 01 Jan, 1970

Shuhaib Al Rumy Bagian 1

“Perdagangan Untung, Ya Abu Yahya… Perdagangan Untung!” (Muhammad Rasulullah) Siapakah di antara kita –wahai kaum muslimin- yang tidak mengenal Shuhaib Al Rumy, tidak mengetahui kisah tentang di...

Read More
  • 01 Jan, 1970

Shuhaib Al Rumy Bagian 2

Shuhaib berangkat menuju rumah Al Arqam dengan amat hati-hati. Sesampainya di sana, ia menjumpai Ammar bin Yasir di depan pintu, dan ia sudah mengenal dia sebelumnya. Shuhaib agak grogi sejenak kemudi...

Read More
  • 01 Jan, 1970

Abu Darda (Uwaimar bin Malik Al Khajrajy) Bagian 1

“Abu Darda Mampu Menolak Dunia Dengan Kedua Telapak Tangan dan Dada” (Abdurrahman bin ‘Auf) Uwaimar bin Malik Al Khajrajy yang disebut dengan Abu Darda bangun dari tidurnya pagi-pagi sekali. Ia m...

Read More
  • 01 Jan, 1970

Abu Darda (Uwaimar bin Malik Al Khajrajy) Bagian 2

Pada suatu malam yang amat dingin ada segerombolan orang yang mampir di rumah Abu Darda. Abu Darda lalu mengirimkan kepada mereka makanan yang hangat, namun tidak memberi mereka selimut. Begitu mereka...

Read More
  • 01 Jan, 1970

Zaid bin Haritsah Bagian 1

“Kehendak Allah, Zaid bin Haritsah Tadinya adalah Budak dari Seorang Perempuan, dan Ia telah Menjadi Manusia yang Paling Aku Cintai” (Muhammad Rasulullah) Su’da binti Tsa’labah pergi untuk mengun...

Read More
  • 01 Jan, 1970

Zaid bin Haritsah Bagian 2

Sejak saat itu, Zaid bin Haritsah mulai dipanggil dengan Zaid bin Muhammad. Ia terus menggunakan nama itu hingga Muhammad diutus sebagai Rasulullah. Islam melarang adopsi (mengangkat anak) saat turun...

Read More
  • 01 Jan, 1970

Usamah bin Zaid Bagian 1

“Sungguh Ayah Usamah Lebih Dicintai oleh Rasulullah daripada Ayahmu, dan Dia adalah Orang yang Lebih Dicintai Rasul daripadamu” (Ucapan Umar Al Faruq kepada Anaknya) Kita sekarang berada pada tah...

Read More
  • 01 Jan, 1970

Usamah bin Zaid Bagian 2

Pada peristiwa Mu’tah, Usamah bin Zaid berjuang di bawah komando ayahnya Zaid bin Haritsah padahal umurnya baru 18 tahun. Ia melihat dengan mata kepalanya sendiri bagaimana ayahnya tewas. Ia tidak lem...

Read More
  • 01 Jan, 1970

Said Bin Zaid Bagian 1

“Ya Allah, Jika Engkau telah Menghalangiku Untuk Mendapatkan Kebaikan ini, Maka Janganlah Kau Halangi Anakku Said untuk Melakukannya.” (Zaid, Orang Tua Said) Zaid bin ‘Amr bin Nufail berdiri jauh...

Read More
  • 01 Jan, 1970

Said Bin Zaid Bagian 2

Wahai para hamba Allah, bersabarlah! Sebab sabar adalah penyelamat dari kekufuran dan dapat mendatangkan keridhaan Tuhan. Ia juga dapat menolak kehinaan. Arahkanlah tombak kalian. Berlindunglah dengan...

Read More
  • 01 Jan, 1970

Umair bin Sa’d Bagian 1

“Umair bin Sa’d Menangisi Dirinya.” (Umar bin Khattab) Dalam Masa Belianya Bocah bernama Umair bin Sa’d Al Anshary telah merasakan hidup sebagai yatim dan orang miskin sejak kecilnya. Ayahnya te...

Read More
  • 01 Jan, 1970

Umair bin Sa’d Bagian 2

Ia juga mengira bahwa mengumumkan kepada orang lain apa yang ia dengar dari Al Julas adalah merupakan kedurhakaan dirinya kepada orang yang telah menjadi seperti ayah baginya, dan membalas air susu de...

Read More
  • 01 Jan, 1970

Umair bin Sa’d Bagian 3

Umar Al Faruq berniat untuk mengirimkan kepada mereka seorang wali yang tidak cacat dan memiliki track record yang baik di mata mereka. Maka Umar menyeleksi para pembantunya dan ia menguji mereka s...

Read More